Pages

Saturday 12 October 2013

Resep Cara Membuat Semur Daging Khas Betawi

Resep Cara Membuat Semur Daging Khas Betawi --Pada Kesempatan kali ini yang akan dibahas oleh Resap Masakan Khas Daerah kali ini adalah Resep Cara Membuat Semur Daging Khas Betawi. Semur Daging Betawi merupakan salah satu masakan khas daerah Betawi. Cara membuat Semur Daging Khas Betawi ini cukuplah mudah dan hanya menggunakan beberapa bahan saja, na bagi kamu yang ingin mengetahui Resep Cara Membuat Semur Daging Khas Betawi berikut ini caranya.
Semur Daging Khas Betawi
Bahan Semur Daging Khas Betawi
  • 500 gram daging sapi, potong setebal ½ cm
  • 6 sendok makan kecap manis
  • 2 buah tomat, potong kasar
  • 1 sendok teh pala bubuk
  • 4 butir cengkeh
  • ½ bunga pala
  • 3 cm kayu manis
Bumbu Halus :
  • 6 buah bawang putih
  • 9 siung bawang putih
  • 2 iris tipis jahe
  • 5 butir kemiri
  • 2 sendok teh ketumbar
  • 1/8 sendok teh jintan
  • garam dan merica secukupnya
Cara Memasak Semur Daging Khas Betawi
  1. Tumis bumbu halus hingga harum kemudian masukkan daging. Aduk sampai daging berubah warna
  2. Masukkan kecap manis, pala bubuk, cengkeh, bunga pala, tomat, dan kayu manis.
  3. Aduk hingga bumbu meresap kecilkan api. Masak hingga daging empuk. Selamat mencoba.
  4. Untuk : 6 Porsi
Demikianlah Resep Cara Membuat Semur Daging Khas Betawi yang bisa Resep Masakan Khas Daerah Berikan. Terimakasih atas kunjungannya dan semoga bisa bermanfaat.